BAKSOS RAMADHAN 2021
Pada tanggal 30 April 2021, melalui PIISEI Cabang Padang, PIISEI Pusat memberikan bantuan berupa sembako kepada Rumah Yatim Piatu Jondul, Panti Asuhan Al Ihsan, Panti Asuhan Amanah Siteba, Panti Asuhan Anak Mentawai dan 70 paket sembako kepada kaum dhuafa.
Komentar
Posting Komentar